Rabu, 07 Maret 2012

Maher Zain Tergiur Main FTV !

Awal Maret ini Indonesia kedatangan Maher Zain, penyanyi Swedia lahir di Lebanon, Kedatangannya kali ini tidak ada urusannya dengan konser musik, tapi untuk bermain sinetron di sebuah Film Televisi (FTV). Maher akan beradu peran dengan Fadli 'Padi' dalam film yang berjudul "Bukan Sebagai Musisi". Baginya, bermain musik dan film memiliki makna yang sama.

"Saya akan bermain di FTV, dan itu sama dengan bermain musik, saya akan bermain dengan maksimal," ujar Maher dalam bahasa Inggris seperti dalam tayangan
Hallo Selebritis SCTV, Selasa (6/3).


Lihat Videonya Disini

Tidak ada komentar:

Posting Komentar